Selasa, 16 Agustus 2016

Cara Cek Kurs Dollar ke Rupiah dengan Cepat

Bagi setiap orang yang bekerja dan memperoleh gaji dalam mata uang asing (sebut saja dollar misalnya), tentu ingin mengetahui berapa besar hasil dollarnya jika di tukarkan dalam mata uang yang berlaku di negaranya.

Beberapa pekerjaan yang biasa mendapatkan gaji dollar diantaranya seperti orang-orang yang bekerja pada perusahaan asing diluar negerim pebisnis yang menggeluti bidang bisnis online afiliasi luar negerim pebisnis Trading atau mereka yang menggeluti dalam bidang blogger yang turut andil dalam dunia Google Adsense.

Cek kurs dollar ke rupiah menggunakan Search Google

Cara menggunakan pencarian Google untuk menampilkan berapa nilai tukar antar 2 mata uang cukuplah mudah. Pertama tentu pastikan terlebih dahulu bahwa data paketan masih ada, selanjutnya buka halaman pencarian Google terlebih dahulu, kemudian ketikkan usd to idr dan tekan Enter.

Cek kurs dollar ke rupiah dengan Search Google
Cek kurs dollar ke rupiah dengan Search Google

Cek kurs dollar ke rupiah menggunakan Western Union (WU)

Cara menukar dollar dari western union ternyata cukup mudah. Tempat favorit kebanyakan masyarakat dalam menukarkan uang mata asing yaitu salah satunya Western Union ini karena cukup mudah dan cepat, untuk tukar dollar di western union ini adalah kantor POS, kantor pos sekarang disetiap kecamatan sudah tersedia dengan persyaratan membawa fotocopy KTP.
Untuk cek nilai tukar terbaru silahkan ikuti langkah berikut:

1. Kunjungi dulu situsnya: http://business.westernunion.com/currency-converter/
2. Silahkan pilih konversi negara tujuan dan klik "Calculate"

Cek kurs dollar ke rupiah dengan WU (Western Union)
Cek kurs dollar ke rupiah dengan Western Union

Selesai, silahkan kalian cek kurs dollar hari ini untuk tetap mengetahui nilai value rupiah.

Artikel Terkait

This Is The Oldest Page


EmoticonEmoticon